Program lumbung pangan adalah konsep pengembangan pangan yang dilakukan secara integrasi mencakup pertanian, perkebunan bahkan peternakan di suatu kawasan. Sama halnya yang sedang terjadi di Kabupaten Sumba Tengah belakangan ini,…